Page 12 - informatika fase e
P. 12
Komputer
Peralatan elektronik yang menerima masukan data,mengolah data,
dan memberikan hasil keluaran dalam bentuk informasi
1.
Motherboard
Mentransfer data ke semua
komponen komputer. 2.
Menyediakan tata letak terbaik Processor
untuk semua komponen yang
ada di komputer.
menjalankan pemrosesan
informasi pada sebuah
komputer
3.
Harddisk
sebagai tempat
menyimpan segala
macam data, file,
serta dokumen virtual
seperti . doc, .pdf, Ram
.mp3, dan lain-lain. 4.
penyimpanan
sebagian data dari
aplikasi saat tengah
berjalan.
Power supply
5.
Dapat menaikkan atau
menurunkan tegangan,
dengan trafo kita bisa
mengubah tegangan menjadi
AC/DC sesuai kebutuhan.
6. casing
melindungi komponen yang
ada dalam komputer.
7.
fan
menarik panas dari CPU
sistem dan komponen
lain dalam enklosur.
8. vga card
memproses dan menghasilkan
umpan gambar keluaran ke
monitor atau tampilan
komputer.