Page 15 - informatika fase e
P. 15

SEARCHING




                               Searching adalah aktivitas yang dilakukan


                              seseorang dalam mencari sebuah jawaban

                       tentang segala hal melalui Internet. Searching

                                dapat dilakukan melalui situs-situs mesin


                                 pencarian seperti google, bing, naver dan

                                                                                                      yahoo.


                                                                                               CONTOH :


                             Mencari arti kata "Media" maka kita tinggal

                                 ketik di situs pencarian atau di situs KBBI


                                      Mencari cara berkembang biak hewan

                            reptil maka kita tinggal ketik kata kuncinya


                                                                               di situs pencarian.

                                                                                                                  .


       SORTING




       proses yang mengatur sekumpulan objek/data

       sehingga nilainya tersusun, baik itu dari kecil ke besar


       (ascending) atau dari besar ke kecil (descending).





       CONTOH :

           1. Bubble Sort (sederhana tetapi lambat)


          2.  Quick Sort (cepat tetapi rumit)

          3.  Shell Sort (agak cepat dan tidak terlalu rumit)


          4.  Selection Sort

          5.  Insert Sort


          6.  Merge Sort







                                                                                          STACK




                Stack atau Tumpukan adalah suatu struktur data

         yang terbentuk dari barisan hingga yang terurut dari

                             satuan data. Pada Stack, penambahan dan


                 penghapusan elemennya hanya dapat dilakukan


                pada satu posisi, yaitu posisi akhir stack. Posisi ini

                                           disebut Puncak atau Top dari stack.




                                                                                              CONTOH :

                          Contoh dalam kehidupan sehari-hari adalah


                               tumpukan piring di sebuah restoran yang

             tumpukannya dapat ditambah pada bagian paling


           atas dan jika mengambilnya pun dari bagian paling

                                                                                              atas pula.







     QUEUE



      suatu  kumpulan  data  yang  penambahan  elemennya

      hanya  bisa  dilakukan  pada  suatu  ujung  (disebut


      dengan sisi belakang atau rear), dan penghapusan atau

      pengambilan elemen dilakukan lewat ujung yang lain


      (disebut dengan sisi depan atau front)

      .
   10   11   12   13   14   15   16