Page 16 - PowerPoint Presentation
P. 16
Komponen Larutan Penyangga
Larutan penyangga merupakan larutan yang
mengandung asam lemah dan basa konjugatnya atau
basa lemah dan asam konjugatnya dalam keadaan
setimbang. Secara umum, larutan penyangga dapat
dibagi menjadi dua kelompok:
1. Larutan penyangga asam diperoleh dari campuran
asam lemah (HA) dengan basa konjugasi atau garam
(GA).
2. Larutan penyangga basa diperoleh dari campuran
basa lemah (BL) dengan asam konjugasi atau
garamnya (GB).
Mari berpikir
Apakah larutan penyangga memiliki sistem
yang mempu mempertahankan pH larutan
ketika ditambahkan sedikit konsentrasi
asam/basa/air?
Lalu, bagaimana pembentukan larutan
penyangga tersebut?
Yuk, kita ulas
9