Page 5 - Buku Lectora Inspire Kelompok 10
P. 5
1
MENGANAL LECTORA INSPIRE
Lectora merupakan Sofware Authoring Tool untuk
pengembangan E-Learning yang dikembangkan oleh perusahaan
Trivantis Coorporation. Pendirinya ialah Timothy D Loudermilk, di
Cincinnati, Ohio, Amerika pada tahun 1999.
Pada tahun 2000, Lectora menjadi yang pertama sebagai
sistem Authoring AICC bersertifikat di pasaran. Pencapaian ini
memberikan kredibilitas kepada Lectora untuk mendapatkan
penerimaan dalah industri E-Learning. Selanjutnya di tahun 2011,
Lectora diberikan penghargaan dalam bidang produk E-Learning
inovatif Authoring too, Tool presentasi terbaik dan sebagai
teknologi E-Learning yang terbaik.
LECTORA SEBAGAI MEDIA BELAJAR DIGITAL
Pembelajaran yang menggunakan teknologi informasi dan
komunikasi atau menggunakan berbagai media disebut dengan