Page 8 - Buku Lectora Inspire Kelompok 10
P. 8

4


                              5. Mampu memvisualkan materi yang abstrak.






               KEUNGGULAN DAN KELEMAHAN LECTORA INSPIRE



                    Keunggulan Lectora



                       1. Mudah  untuk  dipakai  oleh  siapapun  yang  kurang  mahir


                           atau  bahkan  tidak  mahir  untuk  memakai  bahasa



                           pemrograman yang rumit.




                       2. Multifungsi, yaitu bisa digunakan untuk membuat website,


                           konten  E-Learning  interaktif  dan  juga  presentasi  produk



                           atau profil perusahaan.



                       3. Mempunyai  banyak  fitur  mulai  dari  suara,  gambar,  video



                           hingga template yang cukup lengkap.




                       4. Menyediakan  8  jenis  pertanyaan  yang  mudah  diterapkan


                           yang disertai skor dan evaluasi.




                       5. Konten yang dikembanhkan bisa dipublikasikan ke berbagai


                           output, contohnya :
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13