Page 20 - E:\Kuliah\Skripsi 2 baru\Skripsi ( bismillah juni 2024 wisuda)\Modul\e-modul reaksi kimia dan konsep mol\
P. 20
REAKSI KIMIA & KONSEP MOL
D. Sarana dan Prasarana
Alat dan bahan : alat tulis,buku cetak ,Hp,Infocus
Media : lembar aktivitas peserta didik ,video dan gambar
Sumber : buku siswa IPA kelas X SMA ,Youtube dll
E. Target Peserta didik
1. Peserta didik regular/umum
2. Peserta didik dengan kesulitan belajar :
Terdapat video pembelajaran untuk membantu peserta didik yang
memiliki gaya belajar audio
3. Peserta didik dengan pencapaian tinggi :
Terdapat soal pengayaan dan suatu masalah yang dimana ini dapat
melatih keterampilan berpikir peserta didik
F. Model Pembelajaran
Pertemuan 1 - 3 : Metode diskusi
Pertemuan 4-5 : Problem Based Learning
KELAS X FASE E 7