Page 196 - FIKIH_MA_KELAS XI_KSKK_2020
P. 196
d) Syarat-syarat sighat ijab qabul
Kalimatnya dapat dimengerti atau dipahami, baik dengan lisan
ataupun tulisan
Penerima wasiat diucapkan setelah orang yang berwasiat meninggal
dunia.
4. Pelaksanaan wasiat
a. Kadar wasiat
Sebanyak-banyaknya wasiat adalah sepertiga dari harta yang dipunyai
oleh orang yang berwasiat. Yaitu harta bersih seetelah dikurangi utang apabila
orang yang berwasiat meninggalkan utang, misalnya, orang yang berwasiat
meninggal dunia dan meninggalkan harta berupa uang 1 milyar. Namun
ternyata ia mempunyai hutang 500 juta, maka uang wasiat yang dikeluarkan
adalah sepertiga dari 500 juta, bukan seperiga dari 1 Milyar.
Rasulullah bersabda:
َّ َ
َ
ُ ُ ُْ
َ ُ ُ ُْ َ
َ
َ ُ َ
َ َ ريثكَثلثلاوَ،ثلثلاَ:لاقَ، ملسوَهيلعَهللاَىلص َهللاَلوسرَنإف
ِ
ِ
ِ
Artinya: "sesungguhnya Rasulullah bersabda: wasiat itu sepertiga, sedangkan
sepertiga itu sudah banyak (HR. Bukhari)
Berdasarkan hadis diatas, banyak ulama menetapkan, sebaiknya wasiat
itu kurang dari sepertiga bagian dari harta yang dimiliki, apabila ahli warisnya
terdiri dari orang-orang yang membutuhkan harta warisan untuk biaya hidup.
Suatu saat, ketika Sa'ad bin Abi Waqas sakit, ia bertanya kepada
Rasulullah Saw. "Apakah boleh aku berwasiat dua pertiga atau setegah dari
harta yang aku miliki? Rasulullah menjawab :
َ
َ
َ
ً َ
ْ َ َ َ
ُ ُ ُْ
َ َ ْ َ َّ
ْ َ
َ َ ْ ْ
َ َ َ
َ َّ َ ُ َّ َ َ َ
َ ُ ُ ُْ َ
َ َ
َ ْ ُ َ
َ سانلاَنوففكتي َ َ ةلاعَمهرذتَنأَنمَريخَ،ءاينغأَكتثروَرذتَنأَكنإَريثكَثلثلاوَ،ثلثلاَ،لَ َ
ِ ِ
ِ
ِ
Artinya: "Tidak, saya bertanya lagi, (bagaimana kalau) sepertiga? Rasulullah
menjawab. "ya" sepertiga. Sepertiga itupun banyak. Sesungguhnya engkau tinggalkan
182 FIKIH MA PEMINATAN IPA, IPS, BAHASA & MA KEJURUAN KELAS XI

