Page 25 - Buku Saku Digital-dikonversi_Neat
P. 25

BUKU SAKU DIGITAL


                        SISTEM PENCERNAAN MAKANAN






            5          Usus Besar





     •   Usus besar terdiri atas bagian-bagian :

            1.     Sekum          merupakan            kantong
                   tertutup dan memiliki apendiks

                   vermivorm (umbai cacing)

            2.     Kolon terbagi menjadi kolon
                   menanjak           (asenden),           kolon

                   melintang (transversum), kolon

                   menurun (desenden) dan kolon
                   sigmoid berbentuk huruf S.                            •    Didalam usus besar terdapat bakteri

            3.     Rektum memiliki panjang 12-13                              Escherichia coli

                   cm serta tersusun dari mukosa                         •    Fungsi Usus Besar :

                   saluran anal berupa lipatan-                                  ✓ Mengabsorbsi 80-90% air dan
                   lipatan vertikal yang berisi arteri                               elektrolit

                   dan vena                                                      ✓ Memproduksi mukus
                                                                                 ✓ Mengeluarkan zat sisa berupa feses.


                                                                                                                               NEXT
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30