Page 28 - Booklet Digital Sistem Peredaran Darah Manusia
P. 28

4.  Tuliskan  kondisi  frekuensi  denyut  nadi  teman-teman  kamu  dengan  cara   17
             membandingkannya pada tabel hasil pengamatan.


          Tabel Hasil Pengamatan
                           Jenis        Frekuensi Denyut Nadi per Menit
           No      Nama   Kelamin         Istirahat        Setelah berlari
            1.
            2.

          Apa yang perlu kamu pahami?

          1.  Mengapa kita dapat menghitung denyut jantung  dengan cara  menghitung
             denyut nadi? Apakah frekuensi denyut jantung sama dengan denyut nadi?

          2.  Apakah terjadi perbedaan kecepatan denyut nadi antara sebelum melakukan
             aktivitas dan sesudah melakukan aktivitas? Mengapa demikian?

          3.  Menurutmu  faktor  apa  saja  yang  memengaruhi  frekuensi  denyut  jantung

             seseorang?


          Apa yang dapat kamu simpulkan?
          Berdasarkan hasil penyelidikan yang telah kamu lakukan, apa saja yang dapat

          kamu simpulkan? Buatlah laporan tertulisnya.






                                     Bio “INFO”

                                         Rahasia dibalik gerakan shalat,
                                                     apa itu?

                                      Menurut  beberapa  penelitian,  setelah  shalat
                                      kecerdasan  kita  bisa  meningkat.  Ini  disebabkan
                                      gerakan  sujud  yang  memudahkan  pasokan

                                      oksigen  mengalir  secara  optimal.  Menurut
                                      penelitian  yang  dilakukan  beberapa  peneliti  di
                                      Harvard  University,  Amerika  Serikat,  ini  karena
                                      posisi  jantung  yang  berada  di  atas  kepala,
                                      sehingga darah mampu mengalir dengan sangat
                 Sumber: (STF, 2019)   baik ke otak.
           Gambar 13. Sujud saat shalat   Sumber: (STF, 2019)
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33