Page 127 - COVER LKJIP_Neat
P. 127
a. Perbandingan Target dan Realisasi Kinerja Tahun 2022
Tabel III. 66 Target dan Realisasi Kinerja IKK V SK VI Tahun 2023
Sasaran Kegiatan Indikator Kinerja Kegiatan Target Realisasi Capaian
Meningkatnya Layanan Jumlah Layanan 1 1 100%
Dukungan Manajemen Perkantoran layanan layanan
Satker
% Realisasi : 12/12= 1
Target : 1
1
Hasil capaian : 100% = 100%
1
Pada tabel diatas terlihat bahwa realisasi untuk layanan perkantoran
telah bernilai 1. Hal ini menunjukkan bahwa kegiatan ini telah
terlaksana. kegiatan ini telah dilakukan pembayaran gaji dan tunjangan
pegawai dan belanja operasional dan pemeliharaan perkantoran.
b. Perbandingan Realisasi dan Capaian Kinerja Tahun 2022 dengan
Tahun Sebelumnya
Tabel III. 67 Perbandingan Realisasi dan Capaian Kinerja IKK V SK IV
Indikator Kinerja Tahun 2022 Tahun 2023
Kegiatan Realisasi Capaian Realisasi Capaian
Jumlah Layanan Perkantoran 1 100% 1 100%
Berdasarkan perbandingan tahun 2022 dan 2023 pada tabel diatas
terlihat bahwa realisasi indicator kinerja kegiatan Layanan Perkantoran
telah bernilai 1. Hal ini menunjukkan bahwa kegiatan ini telah
terlaksana.
L A P O R A N K I N E R J A L E M B A G A P E M A S Y A R A K A T A N P E R E M P U A N 124
J A M B I

