Page 48 - COVER LKJIP_Neat
P. 48
c. Perbandingan Realisasi Kinerja dengan Target Jangka Menengah
dalam Renstra
Tabel III. 4 Perbandingan Target Jangka Menengah IKK I SK I
Indikator Kinerja Target Realiassi
Kegiatan 2021 2022 2023 2024 2021 2022 2023
Persentase pemenuhan layanan 71% 75% 80% 85% 100% 100% 100%
makanan bagi Tahanan/
Narapidana/ Anak sesuai
dengan standar
Pada table diatas terlihat bahwa pada tahun 2023 realisasi bernilai
100%. Jika dibandingkan dengan target jangka menengah dalam
Rencana Strategis, realisasi dari tahun 2021 sampai dengan 2023 telah
terlampaui. Target kinerja untuk Indikator Kinerja Kegiatan Persentase
Pemenuhan Layanan Makanan bagi Tahanan/ Narapidana/ Anak tahun
2023 sebesar 80%, sementara realisasi sebesar 100%.
d. Analisis
Adapun Keberhasilan pelaksanaan Indikator Kinerja Kegiatan ini
dikarenakan adanya sinergitas dari semua pihak yaitu dari petugas,
warga binaan pemasyarakatan serta pihak ketiga dimulai dari
perencanaan anggaran, pengolahan makan, penyajian makanan serta
pelaporan kegiatan. Adapun permasalahan dalam kegiatan ini yaitu
terlambatnya pengantaran Bahan Makanan Oleh Penyedia.
2. Persentase Tahanan/ Narapidana/ Anak mendapatkan layanan
Kesehatan (preventif) secara berkualitas
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 32 Tahun 1999
menyebutkan lembaga yang berada dibawah naungan Kementerian
Hukum dan Hak Asasi Manusia harus melaksanakan pelayanan kesehatan.
Salah satunya yaitu Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) yang merupakan
tempat pegawai negeri sipil bidang pemasyarakatan melakukan
L A P O R A N K I N E R J A L E M B A G A P E M A S Y A R A K A T A N P E R E M P U A N 45
J A M B I

