Page 26 - E-Modul Interaktif Materi Konsep Usaha dan Energi
P. 26
b. Ayunan
Perhatikan gambar di bawah ini!
Gambar 3. Ayunan bandul
Sumber: https://www.fisika.co.id
Gerak ayunan pada gambar berlaku hukum kekekalan energi mekanik.
Pada kedudukan 1 ketika bandul melakukan simpangan maksimum, bandul
akan memiliki energi potensial maksimum dan energi kinetik minimum.
Saat bandul pada kedudukan 2, energi potensial menurun dan energi kinetik
meningkat. Di titik kesetimbangan, tali bandul lurus vertikal ke bawah
sehingga energi potensial minimum dan energi kinetik maksimum.
Selanjutnya, bandul bergerak meninggalkan titik kesetimbangan menuju
titik terjauh dengan energi potensial meningkat dan energi kinetik menurun.
Setelah sampai pada kedudukan 3 di titik terjauh, energi potensial akan
bernilai maksimum dan energi kinetik minimum.
1 = 2 = 3
+ = + = +
1
2
2
3
3
1
+0= + = 3 + 0
2
2
1
= + =
3
2
2
1
c. Orang Bermain Ski Es
Perhatikan Gambar di bawah ini!
Gambar 4. Orang bermain ski
Sumber: https://yoexplore.co.id
21

