Page 15 - PRODUK
P. 15

Gambar 1. Kurva Permintaan Pasar Persaingan

                                      Sempurna dan Perusahaan






                Penjelasan:






                  Dalam  pasar  persaingan  sempurna,  permintaan  total

                perusahaan  sama  dengan  harga  dikali  dengan

                kuantitas  produk  yang  terjual  (P  x  Q).  Oleh  karena
                harga  sudah  ditetapkan,  maka  penerimaan  rata-rata

                (overage  revenue)  dan  penerimaan  marjinal  (marginal

                revenue) adalah sama dengan harga. Dengan demikian
                kurva permintaan sama dengan penerimaan rata-rata,

                sama dengan penerimaan marjinal dan sama

                dengan harga. Seperti terlihat pada tabel 1.




















                                           Back                            Next
                                                                                                                 6
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20