Page 66 - E-Modul CHUKYU BUNPO ZENHAN
P. 66
Kegiatan Pembelaran 10
「日記を書くことにしている」
A. Tujuan Pembelajaran
Mahasiswa mampu menggunakan ungkapan untuk memutuskan sesuatu yang
kemudiannya menjadi kebiasaan
B. Indikator Pencapaian Kompetensi
1. Mengenal ungkapan ungkapan untuk memutuskan sesuatu yang
kemudiannya menjadi kebiasaan
2. Mengenal struktur tata bahasa ・・・ことにしている
3. mengenal arti atau makna dari ・・・ことにしている dalam kalimat
4. mengenal penggunaa ・・・ことにしている dalam kalimat.
C. Pokok-pokok Materi
1. Ungkapan ungkapan untuk memutuskan sesuatu yang kemudiannya menjadi
kebiasaan
2. Struktur tata bahasa ・・・ことにしている
3. Arti atau makna dari ・・・ことにしている dalam kalimat
4. Pengunaan ・・・ことにしている dalam kalimat.
D. Uraian Materi
1. Ungkapan untuk memutuskan sesuatu yang kemudiannya menjadi
kebiasaan
Pada pembelajaran 9 kita telah mempelajari ungkapan untuk memutuskan
sesuatu yang keputusannya berasal dari diri sendiri. Kali ini kita ankan
mengenal ungkapan yang sama tetapi keputusan tersebut tidak sesaat tetapi
berkelanjutan dan menjadi kebiasaan atau rutinitas yakni menggunakan
「・・・ことにしている」
56 | C H U K Y U B U N P O Z E N H A N