Page 10 - C:\Users\fadil\OneDrive\Documents\Flip PDF Professional\MODUL AJAR REVISI PT 1 yang bner baruu\
P. 10
A. Penelitian Formatif
I. Penilaian kemampuan gotong royong
Rubrik Penilaian Kemampuan Gotong Royong
No Aspek Penilaian Indikator
1 Kerja Sama dan Koordinasi menilai apakah setiap anggota berperan
aktif dalam komunikasi dan
pengambilan keputusan.
2 Kontribusi Individual Mengevaluasi apakah tugas dibagi
secara adil dan apakah setiap anggota
menyelesaikan tugas yang diberikan.
3 Komunikasi antar anggota Mengevaluasi keterbukaan dan
kejelasan komunikasi diantara anggota
kelompok.
4 Adaptabilitas dan Flesksibilitas menilai kemampuan kelompok dalam
menghadapi perubahan atau kendala
yang mungkin muncul selama
kegiatan.
Lembar Penilaian Sikap Sosial
Penilaian Sosial: bentuk observasi selama pembelajaran berlangsung
Kelas : ……………………………………………….
Hari, Tanggal : ……………………………………………….
Pertemuan ke- : ……………………………………………….
Materi Pembelajaran : ……………………………………………….
Petunjuk:
• Lembar penilaian diisi oleh guru
• Berilah skor pada kolom sikap yang ditampilkan oleh peserta didik
4 : Selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan