Page 84 - LABSHEET
P. 84
butir atau bentuk butir, gradasi agregat, kepadatan
campuran, dan tebal film aspal.
2. Kohesi yang merupakan gaya ikat aspal yang bersal dari
daya lekatnya sehingga mampu memelihara tekanan
kontak antar butir agregat.
C. BAHAN DAN ALAT
1. Bahan
a) Agregat kasar (Split) = 2000 gram (lolos saringan 25,4
mm)
b) Agregat sedang (Screen) = 1500 gram (lolos saringan
9,50 mm)
c) Agregat halus (Abu batu) = 1000 gram (lolos saringan
4,75 mm)
d) Air
2. Alat
a) Pen besar
b) Wajan
c) Cawan
d) Penjepit
79