Page 51 - TUGAS- JULITA-2305110596 -BUKU SAKU (1)
P. 51

Guru harus mampu menyajikan materi pelajaran dalam bentuk modul yang bisa diakses
                       secara online oleh para peserta didik.


                   5.  Membentuk perilaku dan karakter peserta didik

                       Pendidik berperan dalam membentuk perilaku dan karakter peserta didik.

                       Kompetensi yang harus dimiliki lulusan untuk menghadapi tantangan Revolusi Industri
                       4.0 adalah:

                     Informasi, media, dan teknologi


                     Pembelajaran inovasi

                     Kompetensi hidup dan berkarir

                     Komunikasi efektif




































                                                             51
   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55   56