Page 98 - Kelas X Prakarya dan Kewirausahaan BS Sem 1 press
P. 98

Setelah mengetahui cara menentukan harga pokok produksi dan harga jual,
                     maka komponen tersebut bisa dimasukkan ke dalam sebuah proposal lengkap
                     suatu usaha, atau biasa disebut proposal bisnis (business plan). Beberapa hal
                     yang biasa masuk pada proposal bisnis seperti berikut.



                       Proposal Usaha:

                       a.  Deskripsi perusahaan
                           •   Deskripsi umum
                           •   Visi, misi dan tujuan
                           •   Jenis usaha
                           •   Produk yang dihasilkan
                       b.  Pasar dan pemasaran
                           •   Gambaran lingkungan usaha
                           •   Kondisi pasar (pasar sasaran, peluang pasar dan estimasi pangsa
                              pasar)
                           •   Rencana pemasaran (Penetapan harga, strategi pemasaran dan
                              estimasi penjualan)
                       c.  Aspek produksi
                           •   Deskripsi lokasi usaha
                           •   Fasilitas dan peralatan produksi
                           •   Kebutuhan bahan baku
                           •   Kebutuhan tenaga kerja
                           •   Proses produksi
                           •   Kapasitas produksi
                           •   Biaya produksi

                       d.  Aspek keuangan
                           •   Biaya pemasaran, administrasi dan umum
                           •   Sumber pembiayaan dan penggunaan dana
                           •   Perhitungan harga pokok produksi
                           •   Perhitungan harga jual
                           •   Proyeksi laba rugi


                     Sumber: Dokumen Rinrin Jamrianti
                     Gambar 4.7 Komponen pada proposal Usaha











             92  Kelas X SMA/MA/SMK/MAK                                         Semester 1
   93   94   95   96   97   98   99   100   101   102   103