Page 4 - Ebookk_kingdom_plantae_SifaNurul 2b
P. 4
Ciri - Ciri Kingdom Plantae
Ciri - Ciri Kingdom Plantae
Multiseluler atau mempunyai banyak sel
Autrotrof, bisa membuat makanan sendiri
Eukariotik, merupakan sel yang telah
memiliki membrane inti sel.
Terdapat dinding sel yang terbuat dari
selulosa
Hidup di daratan yang lembab atau perairan
Dapat menyimpan cadangan makanan dalam
bentuk amilum (pati)
Memperoleh makanan dengan cara
fotosintesis yang dibantu dengan cahaya
matahari
Bereproduksi secara seksual (putik dan
benang sari) maupun aseksual (cangkok,
tunas, setek dan lainya)
Memiliki akar yang berguna untuk menyerap
air dan memperkokoh tumbuhan
3