Page 109 - Fundamental Bimbingan dan Konseling: Sejarah, dan Implementasinya di Berbagai Jenjang
P. 109

Layanan bimbingan dan konseling salah satu bentuk

              fasilitasi  konseli  untuk  mencapai  keberhasilannya.


              Keberhasilan                  konseli              menyelesaikan                    tugas

              perkembangan dan membuat mereka bahagia dan akan

              menjadi  modal  untuk  bisa  menyelesaikan  tugas-tugas

              fase  perkembangan  selanjutnya.  Sebaliknya  jikalau

              konseli  gagal  menyelesaikan  tugas  perkembangan

              mereka  maka  mereka  akan  sedih/kecewa  dan  itu

              menghambat/menyulitkan mereka untuk menyelesaikan

              tugas-tugas  perkembangan.  Oleh  karena  itu  konselor

              harus mengerti tentang tugas perkembangan.















                               Karena pencapaian tugas perkembangan

                         merupakan                tujuan          bimbingan               dan

                         konseling. Capaian layanan bimbingan dan

                         konseling             dijabarkan               pada           tahap

                         internalisasi  yang  mencakup  pengenalan,

                         akomodasi, dan tindakan.















                                                        103
   104   105   106   107   108   109   110   111   112   113   114