Page 14 - MODUL MATEMATIKA EKSPONEN
P. 14
FUNGSI EKSPONEN
Untuk memahami fungsi eksponen, coba Kalian
perhatikan masalah berikut.
Seorang pedagang baju selalu mencatat penjualan
dagangannya setiap hari seperti dalam tabel
berikut:
Hari ke- 1 2 3 4 5 ... X
Jumlah baju terjual 2 4 8 16 32 ...
5
1
2
3
4
Bentuk pangkat 2 2 2 2 2 2
Tabel 1. Hasil penjualan baju per hari
Pada bentuk urutan dari baris ke-1 dengan baris
ke-3 di atas merepresentasikan suatu fungsi satu-
satu dengan domain bilangan asli.
Fungsi : → ( ) = 2 merupakan salah satu
fungsi eksponen, sehingga perkembangan baju
terjual tersebut merupakan salah satu contoh dari
fungsi eksponen yang domainnya adalah bilangan
cacah
14