Page 17 - LKPD MATERI PECAHAN KELAS 4
P. 17

Menyederhanakan pecahan dapat dilakukan dengan membagi

                pembilang dan penyebut pecahan dengan suatu bilangan yang sama.

                   Bilangan tersebut merupakan FPB dari pembilang dan penyebut.







                    Contoh


                                                                         12
                    Tentukan pecahan paling sederhana dari
                                                                         16

                    Jawab:


                    Faktor dari 12 (pembilang) adalah 1, 2, 3, 4, 6, 12


                    Faktor dari 16 (penyebut) adalah 1, 2, 4, 8, 16


                    FPB dari 12 dan 16 adalah 4


                    12      12÷4          3
                        =            =
                    16      16÷4          4

                                                                  12            3
                    Jadi, bentuk paling sederhana dari   adalah
                                                                  16            4
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22