Page 21 - LKPD MATERI PECAHAN KELAS 4
P. 21
Catatan
Aturan penjumlahan pecahan yang berbeda penyebut
1. Samakan penyebut dengan KPK kedua bilangan (mencari
bentuk pecahan yang senilai)
2. Jumlahkan pecahan baru seperti pada penjumlahan
pecahan berpenyebut sama.
Contoh:
Tentukan hasil penjumlahan pecahan berikut.
1 5
1) +
5 10
4 1
2) +
6 8
Jawab:
1) Penyebut kedua pecahan adalah 5 dan 10 dengan KPK 10
1 5 1×2 5 2 5 2+5 7
+ = + = + = =
5 10 5×2 10 10 10 10 10
1 5 7
Jadi, + =
5 10 10
2) Penyebut kedua pecahan adalah 6 dan 8 dengan KPK 24
4 1 ሺ4×4ሻ ሺ1×3ሻ 16 3 16+3 19
+ = + = + = =
6 8 ሺ6×4ሻ ሺ8×3ሻ 24 24 24 24
4 1 19
Jadi, + =
6 8 24