Page 33 - E-MODUL EKONOMI_Neat
P. 33

A. Pengertian BUMS



     Tahukah Anda Bank terbaik di Indonesia?
     Menurut  versi    Forbes'  World's  Best  Banks  2022,  PT  Bank

     Central Asia adalah Bank terbaik di Indonesia.
     PT  Bank  Central  Asia  adalah  salah  satu  contoh  Badan
     Usaha Milik Swasta (BUMS).

     Lalu apakah itu BUMS?

     Badan Usaha Milik Swasta (BUMS) adalah badan usaha yang modalnya dimiliki oleh
     swasta yang terdiri dari satu orang atau beberapa orang.
     BUMS dibedakan menjadi dua yaitu BUMS milik swasta dalam negeri dan BUMS milik

     swasta asing. Adapun bidang usaha BUMS adalah sumber daya yang tidak vital, hal
     itu bertujuan agar tidak terjadi monopoli dalam aktivitas ekonomi.
     Nah,  untuk  menambah  pengetahuan  Anda  tentang  BUMS  yuk  simak  video

     perusahaan terbaik di bawah ini!
   28   29   30   31   32   33   34   35   36   37   38