Page 56 - E-MODUL EKONOMI_Neat
P. 56

Soal Evaluasi






      Pilihan Ganda
        1. Badan Usaha Milik Negara (BUMN) adalah badan usaha yang seluruh atau sebagian
          besar  modalnya  dimiliki  oleh  negara  melalui  penyertaan  secara  langsung  yang

          berasal dari kekayaan negara yang dipisahkan. Pengertian BUMN tersebut tertuang
          pada Undang-undang…
           a.    UU No. 19 Tahun 2003

           b.    UU No. 20 Tahun 2003 (sistem pendidikan nasional)
           c.    UU No. 20 Tahun 2008 (tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah)

           d.    UU No. 28 Tahun 2007 (tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan)


        2. Maksud dan Tujuan Pendirian BUMN adalah…
            a. BUMN agar dapat diprivatisasi

            b. BUMN agar dapat distrukturasi
             c.  BUMN  didirikan  untuk  dijadikan  sumber  penerimaan  negara  dan  memberikan

     sumbangan pada perkembangan perekonomian Indonesia
           d. BUMN agar dapat mengeksploitasi sumber daya alam Indonesia secara berlebih
     dan menjualnya dengan keuntungan yang maksimal



        3.  Badan usaha milik negara yang berbentuk perum adalah badan usaha yang…
             a.    Modalnya terdiri dari saham-saham dan bertujuan untuk mencari laba

             b.    Seluruh modalnya dimiliki oleh negara dan tidak terbagi atas saham
          c.   yang terbagi dalam saham yang seluruh atau paling sedikit 51% dimiliki oleh
     negara

             d.    Terbagi menjadi perusahaan perseroan terbuka


         4.Badan usaha milik daerah adalah badan usaha yang…

           a.   Modalnya dimiliki oleh swasta yang terdiri dari satu orang atau beberapa orang.
           b.   yang terbagi menjadi milik swasta dalam negeri dan asing
           c.   bentuk usaha yang dikembangkan adalah vital

           d.    dimiliki  oleh  pemerintah  daerah  baik  pengeloaan  dan  maupun  pembinaannya
     berada di bawah pemerintah daerah.



           5. Tujuan pendirian badan usaha milik daerah adalah…
           a.Turut  menyumbang  pemasukan  kas,  sehingga  juga  membantu  dalam
     perekonomian nasional

                b.Eksploitasi sumber daya alam daerah
                c.Bekerjasama dengan pihak swasta
                d.Untuk meningkatkan devisa negara
   51   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61