Page 57 - E-MODUL EKONOMI_Neat
P. 57

Soal Evaluasi



      Pilihan Ganda

     6. Salah satu contoh badan usaha milik swasta di Indonesia adalah…
         a. Layanan bus Transjakarta
         b. PDAM Perumdam Tirta Pandalungan Kabupaten Jember

         c.  PT Berdikari Jakarta
         d.  PT Bank Central Asia



     7.  Badan  Usaha  Milik  Negara  (BUMN)  memiliki  peran  penting  dalam  penyelenggaran
     perekonomian nasional. Salah satu peran badan usaha milik negara adalah…
           a.        tempat  meminjam  dana  apabila  pemerintah  membutuhkan  dana  untuk

     pembangunan
            b.    mewujudkan kesejahteraan masyarakat dengan membuka lapangan pekerjaan,
     sehingga berkontribusi dalam mengurangi pengangguran

             c.    sebagai pusat pelatihan bagi umkm
             d.    menyelenggarakan kegiatan perdagangan internasional



     8.  Berikut ini merupakan ciri-ciri dari Perusahaan Perseorangan (Po)
          a.   Didirikan oleh setidaknya dua orang
          b.   Semua pendiri adalah pemilik perusahaan

         c.  Pengelolaan dan manajemen dijalankan bersama, semua pemilik adalah sekutu aktif
          d.Dimiliki atau didirikan oleh satu orang



     9.  Berdasarkan  Undang-undang  Republik  Indonesia  No.19  Tahun  2003  tentang  BUMN,
     bentuk badan usaha milik negara terdiri dari…
         a. Persero dan perum

         b. Persero, perum dan perjan
         c.  Persero dan perseroan terbatas

         d.Perum dan perseroan terbatas


     10.  Badan usaha yang terdiri dari saham-saham, kekuasaan tertinggi berada pada Rapat

     Umum  Pemegang  Saham  (RUPS)  dan  memberikan  deviden  sesuai  dengan  kepemilikan
     modal. Badan usaha ini adalah…
         a.Firma

         b.Perseorangan
         c.CV
         d. Perseroan Terbatas (PT)
   52   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62