Page 19 - E-Book Petunjuk Praktikum (1)_Neat
P. 19

Prosedur




             Penelitian




















                 ALOKASI WAKTU PENELITIAN

                    1.     Penyemaian tanaman hingga siap perlakuan

                           membutuhkan waktu 30 hari
                    2.     Fermentasi pupuk organik cair dilakukan selama 14
                           hari dimulai pada hari ke-15 setelah penyemaian.

                    3.     Pengamatan 0 MST dilakukan setelah 30 hari semai
                    4.     Pengamatan 1 MST hingga 2 MST dilakukan setiap
                           minggu selama 14 hari.





                 PELAKSANAAN PENELITIAN


                    1.     Penelitian merupakan proyek besar yang dilakukan
                           oleh siswa dalam satu kelas, sehingga pembuatan
                           pupuk dilakukan secara bersama-sama.

                    2.     Selanjutnya kelas dibagi menjadi 5 kelompok, dengan
                           fokus pengamatan tiap kelompok 1 perlakuan.
                    3.     Kelompok 1 untuk perlakuan 0 (P0), kelompok 2

                           untuk perlakuan 1 (P1), dan seterusnya.
                    4.     Data hasil pengamatan tiap kelompok selanjutnya
                           dikumpulkan menjadi satu dan dianalisis.

                    5.     Laporan praktikum ditulis oleh tiap kelompok
                           berdasarkan data yang telah dikumpulkan.










                                                                                                         19
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24