Page 43 - E-LKM Berbasis Flipped Classroom 5’s Instruction Materi Analisa Kuantitatif Kimia
P. 43

E-LKM Berbasis Flipped Classroom 5e’s Instruction




                                                    Elaboration 4




               Pada kegiatan elaboration 4 memungkinkan saudara untuk melakukan
               diskusi dan pengayaan lebih luas dari konsep yang sudah dikonstruk.

               Berikut  terdapat  dua  contoh  soal  yang  dapat  saudara  analisis  agar

               dapat memaksimalkan pemahaman saudara terhadap titrasi redoks.








               Kerjakanlah  kegiatan  berikut  agar  saudara  dapat  memahami  titrasi
               redoks secara lebih kompleks


               “Sebuah laboratorium analisis lingkungan menerima sebuah sampel biji

               besi. Analis laboratorium melakukan analis menggunakan titrasi redok

               dengan K Cr O . Sampel pertama-tama dilarutkan didalam larutan HCl.
                                  7
                            2
                               2
                                                        2+
               Besi diubah menjadi keadaan Fe  menggunakan reduktor jones. Titrasi
               sampai titik akhir asam diphenilamin sulfonate membutuhkan 36,92 ml
               K Cr O   7   0,02153  M.  Sebagai  seorang  asisten  analis,  tugas  saudaraj
                 2
                     2
               adalah menghitung kandungan besi didalam bijih besi dalam bentuk %
               w
                 /  Fe O ”
                       2
                          3
                  w
























                                          Analisa Kuantitatif                                   31
   38   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48