Page 15 - BUKU PANDUAN LITERASI - ELRA AZMI MASFUFAH
P. 15
Alokasi Waktu
Alokasi Waktu
Generasi emas literat dapat dilakukan
setiap tahun atau setiap satu semester
sekali karena dalam pelaksanaannya
membutuhkan berbagai hasil karya
literasi peserta didik. Selain itu,
dibutuhkan dukungan dari orang tua
dan masyarakat sebagai tamu.
Strategi Pelaksanaan Kegiatan
Strategi Pelaksanaan Kegiatan
Mengondisikan tempat yang akan
digunakan untuk kegiatan generasi
emas literat.
Menyusun daftar hasil pameran
peserta didik, tata letak stan, buku
tamu, dan undangan.
Menyebarkan informasi pelaksanaan
generasi emas literat kepada peserta
didik, guru, orang tua, dan masyarakat
sekitar.
Menampilkan berbagai hasil karya
literasi terbaik.
Memberikan apresiasi berupa sertifikat
maupun piala kepada peserta didik
yang memiliki hasil karya terbaik.
Literasi Lintas Mata Pelajaran 14