Page 79 - E-Majalah Kriyasadana Edisi 4
P. 79
ARTIKEL
PERAN VITAL PENDIDIKAN
VOKASIONAL
Karya : Beylla Eka Kirana
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Menurut data Kementerian Pendidikan
adalah salah satu bentuk satuan dan Kebudayaan, pada tahun 2020,
pendidikan formal yang menyeleng- tingkat kelulusan SMK mencapai 92,48
garakan pendidikan kejuruan pada persen, menunjukkan kualitas
jenjang pendidikan menengah yang pendidikan yang baik. Banyak program
mempersiapkan peserta didik terutama keahlian di SMK yang berkolaborasi
untuk bekerja di bidang tertentu. Siswa dengan industri untuk memberikan
dapat melanjutkan pendidikan SMK pelatihan dan sertifikasi yang sesuai
setelah menyelesaikan pendidikan di dengan kebutuhan pasar kerja.
tingkat SMP/sederajat. Tujuan Menurut data Kementerian Pendidikan
pendidikan di SMK adalah membentuk dan Kebudayaan, pada tahun 2020,
lulusan yang siap memasuki dunia kerja, jumlah lulusan SMK yang langsung
dipekerjakan, atau sebagai wiraswasta. bekerja mencapai 44,8 persen, menun-
Untuk memenuhi tujuan tersebut jukkan kontribusi positif SMK dalam
diperlukan percepatan dan peningkatan mencetak tenaga kerja terampil.
kompetensi siswa.
Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)
merupakan jenjang pendidikan yang
memiliki peran penting dalam mencetak
tenaga kerja terampil dan siap pakai.
Namun, opini tentang SMK seringkali
dipengaruhi oleh berbagai faktor,
termasuk persepsi masyarakat, kualitas
pendidikan, dan relevansi kurikulum
dengan dunia kerja.
79 E-Majalah Edisi 4
D
A
A
N
A
I
R
K
S
A
Y