Page 35 - C:\Users\MyBook11G\Documents\Flip PDF Professional\MODUL STATISTIKA PRAKTIK (2)\
P. 35
P = panjang kelas interval
1 = selisih frekuensi modus dengan frekuensi
sebelumnnya.
2 = selisih frekuensi modus dengan frekuensi
sesudahnya.
Contoh 3.2
Diketahui tabel distribusi frekuensi sebagai berikut.
Berat Badan (kg) Frekuensi
56 – 60 2
61 – 65 8
66 – 70 10
71 – 75 15
76 – 80 5
Dari tabel distribusi frekuensi diatas, tentukanlah
modusnya !
Jawab:
Berat Badan (kg) Frekuensi
56 – 60 2
61 – 65 8
66 – 70 10
71 – 75 15
76 – 80 5
30