Page 2 - pengembangan petunjuk praktikum qr code fix selvia
P. 2

KATA PENGANTAR



                       Alhamdulillah, puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas rahmat dan Karunia-
               Nya  sehingga  petunjuk  praktikum  berbasis  QR  Code  ini  dapat  diselesaikan  dengan  baik.

               Petunjuk praktikum ini disusun untuk membantu siswa dalam melaksanakan praktikum pada
               pembelajaran  biologi  materi  tentang  mikroba,  sehingga  dapat  menguasai  keterampilan  di

               laboratorium secara maksimal sesuai dengan apa yang didapat selama mengikuti pembelajaran.


                       Petunjuk  praktikum  mikroba  ini  meliputi,  SOP  Praktikum,  Tata  Tertib  Praktikum,
               Praktikum I, Praktikum II, Praktikum III, Praktikum IV, Evaluasi serta Format Penyusunan

               Laporan  Praktikum,  Glosarium,  dan  Riwayat  Hidup  Penulis.  Penulis  menyadari  penulisan
               petunjuk praktikum ini belumlah sempurna dan masih membutuhkan perbaikan. Oleh karena

               itu masukan dan saran dari pembaca sangat diharapkan demi perbaikan selanjutnya. Semoga
               petunjuk praktikum berbasis QR Code ini bermanfaat bagi kita semua.








                                                                                 Lubuklinggau,   Mei 2023




                                                                                  Penulis





















                                                                                                         i
   1   2   3   4   5   6   7