Page 19 - E-MODUL PRE
P. 19
MODUL PEMBELAJARAN FET DAN MOSFET
b. Common Gate
Rangkaian Common Gate Configuration seperti terlihat pada
Gambar 1.12. Dalam konfigurasi ini pengendalian dilakukan pada
Source, sinyal output diambil dari Drain. Tidak terjadi perbedaan fasa
antara input dan output, tetapi konfigurasi penguat ini mempunyai
Impedansi input yang rendah. Perbandingan jika menggunakan
transistor adalah common base
Gambar 1.12 Rangkaian Common Gate
c. Common Drain Configuration
Rangkaian Common Drain seperti terlihat pada Gambar 1.13
dalam rangkaian ini pengendalian dilakukan pada Gate, sedangkan
output diambil pada Source. Tegangan sinyal output adalah lebih
kecil dari tegangan sinyal input. Tidak terjadi perbedaan fasa antara
sinyal input dan output, oleh karena itu rangkaian disebut sebagai
Source Follower. Impedansi output rendah.
10
XI TEKNIK AUDIO VIDEO SEMESTER 1