Page 87 - Buku Guru IPAS Kls IV
P. 87
Tahapan Jml Materi Tujuan Pembelajaran Referensi dan Media
Pengajaran JP Pokok per tahapan Strategi Pengajaran Ajar
Pengena- 2 Peng- 1. Peserta didik 1. Narasi awal • Buku Guru bagian
lan tema aruh melakukan tentang tema Ide Pengajaran
Gaya di aktivitas yang pembelajaran. • Persiapan lokasi:
Sekitar berkaitan dengan 2. Melakukan Lingkungan sekitar
Kita tema pembelajaran aktivitas sekolah
sebagai sederhana yang
perkenalan. menggunakan
2. Peserta didik gaya.
mengetahui apa 3. Berdiskusi
yang ingin dan mengenai aktivitas
akan dipelajari di yang sudah
bab ini. dilakukan.
3. Peserta didik 4. Memandu proses
membuat rencana penentuan tujuan
belajar. belajar bersama-
sama.
Topik A: 6 Gaya 1. Peserta didik 1. Orientasi topik • Lembar kerja
Pengaruh Otot dan memahami konsep 2. Aktivitas eksplorasi (Lampiran 3.1-3.2)
Gaya di Gaya dasar gaya dan 3. Percobaan • Perlengkapan
Sekitar Gesek pengaruhnya 4. Diskusi bersama Peserta didik:
Kita terhadap benda. teman 1. alat tulis;
2. Peserta didik 5. Asesmen 2. benda di sekitar
memahami konsep 6. Presentasi mereka;
gaya gesek dan 7. Refleksi bersama 3. alat mewarnai
manfaatnya dalam 8. Belajar lebih lanjut 4. bola;
kehidupan sehari- (opsional) 5. benda berbentuk
hari. 9. Memilih tantangan kotak;
(opsional) 6. papan yang bisa
dijadikan bidang
miring.
Persiapan lokasi:
1. area kelas;
2. halaman sekolah.
Topik B: 5 Gaya 1. Peserta didik 1. Orientasi topik. • Lembar Kerja
Magnet, Magnet mengenal gaya 2. Aktivitas eksplorasi (Lampiran 3.3)
Sebuah dan magnet dan melalui Percobaan. • Perlengkapan
Benda Sifatnya sifatnya. 3. Diskusi bersama peserta didik:
yang 2. Peserta didik dapat teman. 1. alat tulis;
Ajaib mengidentifikasi 4. Asesmen . 2. alat mewarnai;
tipe gaya yang 5. Refleksi bersama. 3. magnet;
dihasilkan dari 6. Belajar Lebih 4. benda yang
benda magnetis. Lanjut (Opsional). terbuat dari besi;
3. Peserta didik 7. Memilih tantangan 5. benda yang
dapat mengetahui (opsional). tidak terbuat dari
manfaat dan besi.
penerapan gaya • Persiapan Lokasi:
magnet dalam area kelas yang
aktivitas sehari- dikondisikan
hari. untuk percobaan
berkelompok.
Bab 3 | Gaya Di Sekitar Kita 75