Page 27 - E-Modul Multiple Intelligence pada Materi Kimia Unsur
P. 27

Ringkasan kecenderungan sifat kimia dan fisika dalam  SPU
                  Jembatan
                  Keledai : Verbal
                  linguistik &
                  Intrapersonal
    Ja  Jari-jari atom  Semakin  ke  kiri  periode    dan  semakin
            ke bawah golongan sifat jari-jari atom,
    Lo  Logam  logam  ,  basa  dan  reduktor  semakin
            besar.
    Ba  Basa  semakin ke kanan periode dan semakin
            ke  atas  golongan  atas  kecenderungan
    R  Reduktor   memiliki sifat kebalikannya
            ( bisa hilang sifatnya  )
            Semakin  ke  atas  golongan  dan  semakin
    O  Oksidator  ke  kanan  periode,  sifat  oksidator,
    B  Bukan logam  nonlogam, asam, energi ionisasi, afinitas
            elektron
                 keelektronegatifan
               serta
    A  Asam   semakin besar.
    P  Energi ionisasi  Semakin ke kiri periode  dan semakin ke
    A  Afinitas elektron  bawah   golongan   kecenderungan
             memiliki sifat kebalikannya
    K  Keelektronegatifan   ( bisa hilang sifatnya)
                  Pengetahuan :
                   Eksistensial &
                   Naturalis
    Tahukah Kamu?
    Mengapa Hidrogen tidak memiliki sifat yang sama seperti logam alkali
    lainnya?  Hidrogen  bukan  termasuk  logam  karena  hidrogen
    merupakan  unsur  non  logam  yang  berbentuk  gas.  Hidrogen  jika
    teroksidasi  akan  memunculkan  warna  atau  akan  terbakar  di  udara
     dan membentuk air
            15
   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32