Page 85 - HILYUANADA PUTRI_E- MODUL INDUKSI ELEKTROMAGNETIK BERBASIS STEM BERBANTUAN PHET SIMULATION
P. 85
didik untuk menyimpulkan
materi yang sudah dipelajari
- Guru memberikan tugas
untuk mempelajari dan
membaca materi yang akan
dibahas dipertemian
selanjutanya
- Guru menutup kegiatan
pembelajaran dengan
mengucap salam.
2. Pertemuan kedua (4 x 30 menit)
Indikator :
3.4.8 Menjelaskan Persamaan Induktansi Diri (Imbasan)
3.4.9 Menganalisis Persamaan Induktansi dari Selenoida
3.4.10 Mengidentifikasi Induktansi diri pada Selenoida dan Toroida
3.4.11 Menganalisis Energi yang tersimpan didalam kumparan
3.4.12 Menjelaskan Pengertian Induktansi Silang
3.4.13 Mengidentifiksi aplikasi Induksi Elektromagnetik
3.4.14 Menganalisis Persamaan Efesiensi Transformator
4.4.3 Merancang percobaan tentang generator dengan menggunakan PHET
Simulation.
4.4.4 Merancang percobaan tentang transformator dengan menggunakan
PHET Simulation.
4.4.5 Mempresentasikan Hasil Percobaan Tentang generator dengan
menggunakan PHET Simulation.
4.4.6 Mempresentasikan Hasil Percobaan Tentang transformator dengan
menggunakan PHET Simulation.
81
E- Modul Induksi Elektromagnetik
SMA/MA Kelas XII

