Page 5 - Buku Digital_Materi Perbandingan Senilai_Kelas VII
P. 5

Bertanya





                   Bertanya merupakan sebuah kegiatan guru guna untuk

            mendorong, membimbing, juga menilai kemampuan

            berfikir siswa. Pada buku ini akan disediakan beberapa

            pertanyaan yang berhubungan dengan penyelesaian


            masalah yang telah dikerjakan sebelumnya.
















           Masyarakat Belajar





                   Masyarakat belajar merupakan komponen yang

            menganggap                pengetahuan               dan       keterampilan               yang

            didapatkan siswa merupakan hasil dari suatu proses

            pembelajaran yang tercapai melalui kerja sama siswa

            dengan orang lain. Pada buku ini akan diajak siswa untuk

            berdiskusi              dalam           menyelesaikan                  LKPD          secara


            berkelompok.




















                                                                                                              iv
                                  Kelas VII SMP/ MTs: Perbandingan Senilai
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10