Page 189 - modul tekstil mala
P. 189
Evaluasi Proses dan Hasil Proyek
Kegiatan Pendidik
1. Pendidik mempersilahkan peserta didik untuk mempresentasikan
hasil dari kegiatan praktek pencelupan bahan katun menggunakan
zat warna alam dan sintetis secara berkelompok.
2. Pendidik menguatkan kesimpulan yang diberikan peserta didik
pada akhir pembelajaran.
Kegiatan Peserta Didik
1. Peserta didik mempresentasikan hasil pengerjaannya secara
berkelompok.
2. Peserta didik yang lain memberikan tanggapan dan masukan
terhadap peserta didik yang sedang mempresentasikan hasil
pengerjannya.
3. Peserta didik menyimpulkan hasil pembelajaran di akhir
pembelajaran.
Zat Warna dan Teknologi 179
Pencelupan