Page 102 - Bangun Ruang Sisi Datar (dengan kunci jawaban)
P. 102

b.  Biaya yang diperlukan =                       ℎ                 

                              = 38 64    40 000

                              = Rp. 1.545.600

                                                                                      2
                   Jadi  luas  kain  yang  dibutuhkan  untuk  membuat  tenda  adalah  38,64  m   dan  biaya  yang
                   dibutuhkan untuk membuat tenda adalah Rp. 1.545.600




                   Pertemuan 3



                   Masalah 3.1

                   Sebuah  rumah  memiliki  atap  berbentuk  limas  dengan  alasnya  berbentuk  persegi
                                                                                 2
                   dengan sisi alas adalah 8m dan tinggi limas 3m. Jika tiap 2m  memerlukan 5 buah
                   genteng. Berapa buah genteng yang diperlukan untuk membuat atap rumah tersebut!


                   Penyelesaian:


                   Diketahui     :

                                Atap berbentuk limas sisi alas 8 m (s)

                                Tinggi limas 3 m
                                        2
                                Tiap 2 m memerlukan 5 genteng

                   Ditanya     :  Berapa  total  genteng  yang  diperlukan  untuk  membuat  atap  rumah

                   tersebut?

                   Jawab        :


                                             1
                                                   2
                          Tinggi sisi atap =                                   
                                             2
                                                          2
                                              1
                                         2
                                                    2
                                               t =             
                                              2
                                                         2
                                             1
                                         2
                                                   2
                                                 t  =     8    3
                                             2
                                             2
                                                  2
                                         2
                                                 t  = 4   3   25
                                                t = 5

                                                                                                         85
   97   98   99   100   101   102   103   104   105   106   107