Page 10 - E-Modul KPK dan FPB Kelas IV SD
P. 10
- Kelipatan 6 adalah 6, 12, 18, 24 ,30, 36, 42, 48, 54, 60…
- Kelipatan 8 adalah 8, 16, 24 , 32, 40, 48, 56, 64, 72, 80…
- Kelipatan persekutuan dari 6 dan 8 adalah 24, 48, ...
PENGALAMAN
Perhatikanlah papan catur pada gambar di bawah ini.
Sumber: Dokumentasi Penerbit
Gambar 2.1 Papan Catur
Dalam 1 permainan papan catur seluruhnya terdapat 64 kotak. Papan
catur berbentuk persegi, dengan ukuran panjang 8 kotak dan lebar 8
kotak. Seluruh kotak mempunyai 2 macam warna yaitu 32 warna hitam
dan 32 warna putih. Papan catur terbagi 2 wilayah, wilayah 1 untuk
pemain 1 dan wilayah 2 untuk pemain 2, dengan setiap wilayah
memiliki 32 kotak. Setiap papan catur mempunyai 16 kotak untuk
meletakkan bidak pemain 1 dan pemain 2 dan masing-masing daerah
terdapat 8 daerah warna putih dan 8 daerah warna hitam.
8