Page 21 - LKPD ekonomi XI sem 1
P. 21

a.  Pendapatan nasional  adalah jumlah nilai semua balas jasa yang diterima oleh faktor-
                              faktor produksi produksi sedangkan pendapatan perkapita adalah pendapatan rata-rata
                              suatu negara
                           b.  Pendapatan  nasional  adalah  jumlah  seluruh  pendapatan  setelah  dikurangi  seluruh
                              pengeluaran sedangkan pendapatan perkapita GNP dibagi jumlah penduduk
                           c.  Pendapatan  nasional  adalah  jumlah  nilai  seluruh  barang  jadi  dan  jasa  yang
                              dihasilkan masyarakat dalam jangka waktu satu tahun sedangkan pendapatan perkapita
                              adalah pendapatan rata-rata setiap orang dalam satu negara
                           d.  Pendapatan  perkapita  didapat  dengan  membagi  pendapatan  nasional  suatu  negara
                              dengan  jumlah  penduduknya  sedangkan  pendapatan  nasional  adalah  seluruh
                              pengeluaran negara
                           e.  Pendapatan  perkapita  adalah  pendapatan  individu    perbulan  sedangkan  pendapatan
                              nasional adalah pendapatan yang diterima faktor produksi
                       2.  Jika pendapatan nasional  besar, jumlah penduduk sedikit,  kemungkinan  pendapatan per-
                           kapita akan ….
                           a.  Normal
                           b.  Kecil
                           c.  Tinggi
                           d.  Sedang
                           e.  Sangat rendah
                       3.  Pendapatan perkapita adalah ….
                           a.  Pendapatan rata-rata masyarakat negara dalam satu tahun
                           b.  Pendapatan pemilik faktor produksi tertentu
                           c.  Pendapatan yang tidak tercatat dalam statistik
                           d.  Ukuran bagi uang yang dimiliki oleh satu orang penduduk
                           e.  Ukuran bagi nilai barang dan jasa rata-rata yang tersedia bagi setiap orang dalam satu
                              tahun
                       4.  Negara  Kuratama  pada  tahun  2019  memperoleh  GNP  sebesar  Rp400  triliun, penduduk
                           negara tersebut pada tahun yang sama sebesar 80 juta jiwa. Pendapatan per kapita negara
                           Kuratama adalah ....
                           a.  Rp5.000.000,00
                           b.  Rp500.000,00
                           c.  Rp50.000,00
                           d.  Rp5.000,00
                           e.  Rp500,00
                       5.  Jika suatu negara terdapat kelompok 40% penduduk termiskin menerima pendapatan lebih
                           dari 17%  pendapatan  nasional,  sesuai  kriteria  Bank  Dunia  negara  tersebut  berada  pada
                           tingkat ketimpangan distribusi pendapatan ....
                           a.  Sangat tinggi
                           b.  Sangat rendah
                           c.  Menengah
                           d.  Tinggi
                           e.  Rendah
                       6.  Sebagian besar negara memiliki cara tersendiri untuk meningkatkan pendapatan per kapita
                           dapat dilakukan dengan cara, kecuali….
                           a.  Meningkatkan impor
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26