Page 7 - E-LKPD Sistem Koloid Etnosains_Neat
P. 7

E-LKPD Sistem Koloid Berpendekatan Etnosains





                               Tujuan Pembelajaran


                                    Melalui  pendekatan  saintifik  dengan  model  pembelajaran
                               Problem  Based  Learning,  dengan  menggali  informasi  dari  berbagai

                               sumber  belajar,  penyelidikan  sederhana  dan  mengolah  informasi,

                               peserta  didik  berdiskusi  untuk  dapat  menganalisis  jenis  koloid,
                               menentukan  sifat  koloid,  mengidentifikasi  pembuatan  koloid,

                               serta  menganalisis  fenomena  di  lingkungan  sekitar  (etnosains)

                               yang  berkaitan  dengan  koloid,  dengan  mengembangkan  sikap
                               religius,  penuh  tanggung  jawab,  bekerja  keras,  jujur,  serta  dapat

                               mengembangkan  kemampuan  berpikir  kritis,  kreativitas,  kolaborasi,

                               dan komunikasi.






















































                        vi | K e l a s   X I   S M A / M A
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12