Page 5 - E-modul Statistika Anggun Mulyani
P. 5
Median dibagi menjadi 2, yaitu :
Median untuk data ganjil Median untuk data genap
+
= = + +
Contoh :
1. Tentukan median dari bilangan-bilangan berikut : 8, 7, 6, 9, 8, 10, 9, 7, 9, 10
Penyelesaian :
Data diurutkan : 6, 7, 7, 8, 8, 9, 9, 9, 10, 10
Banyaknya data (n)= 10, maka datanya geap
+
+1 10 10 +1 5 + 6 5 + 6 8+9
+
= 2 2 = 2 2 = = = = 8,5
2 2 2 2 2
2. Diketahui data : 5, 6, 4, 8, 8, 8, 3. Tentukan mediannya
Penyelesaian :
Jika data tersebut diurutkan dari yang terkecil menjadi 3, 4, 5, 6, 8, 8, 8
Dari urutan tersebut posisi di tengah adalah 6. Jadi mediannya adalah 6
3. Modus
Modus adalah nilai yang sering muncul atau nilai yang memiliki jumlah frekuensi yang paling
banyak. Ada tiga kemungkinan modus yaitu tidak ada, tunggal, atau lebih dari satu.
Contoh :
1. Tentukan modus dari data berikut : 7, 6, 7, 1, 2, 2, 8, 4, 7, 4, 7
Penyelesaian : Nilai 7 paling sering muncul, yaitu sebanyak 4 kali, maka modus = 8
2. Nilai ulangan matematika kelas VIII diperoleh sebagai berikut :
Nilai 5 6 7 8 9
Frekuensi 4 5 5 7 6
Penyelesaian : Modusnya adalah 8 karena muncul sebanyak 7 kali.
5