Page 25 - MODUL IPA KELAS VII
P. 25

26

           3. Pemuaian Gas

                   Udara dingin
                                      Mengapa balon yang diletakkan di bawah sinar matahari
                                      dapat pecah  secara tiba-tiba? Coba  perhatikanlah  vol-
                                      ume  balon  tersebut!  Saat  berada  di  bawah  terik  ma-

                                      tahari  bagaimanakah  volume  udara  di  dalam  balon?
                                      Tentu volumenya akan bertambah atau memuai. Apakah
                 Udara Panas          yang  menyebabkan  volume  udaranya  bertambah?  Ini
                                      terjadi karena gas yang berada di dalam balon memuai.
                                      Menyebabkan  volume  udara  bertambah  hingga  batas

                                      keelastisan balon, apabila melebihi batas tersebut balon
                                      akan pecah.





           Gambar 1.12 Pecahnya balon di
           uadara panas karena pemuaian
           (Sumber: Koleksi Pribadi)


















             Latihan Soal 1.4


                                                                    0
           1.    Minyak parafin mula-mula volume 50 m³ dan suhunya 10 C kemudian dipanaskan
                                                             0
                 saat terik matahari hingga suhunya mencapai 80 C. Apabila koefisien muai volu-
                 menya 900 x 10 / C. Berapakah Pertambahan volumenya dan volume minyak pada
                               –6 0
                        0
                 suhu 80  C?












          26
   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30