Page 50 - E-Modul IPS Bermuatan Cerita Rakyat Bali Berbasis Profil Pelajar Pancasila Pada Siswa Kelas IV SD
P. 50

Rangkuman















        Kearifan  lokal  adalah  nilai-nilai  luhur  yang  berlaku  dalam

      tata kehidupan masyarakat untuk melindungi dan mengolah

      lingkungan  hidup  secara  lestari.  Indonesia  memiliki


      keanekaragaman  budaya.  Banyak  suku  bangsa  dengan

      bahasa,  pakaian,  rumah,  makanan,  dan  kesenian  yang

      berbeda-beda.  Letak  Indonesia  sangat  strategis  karena


      terletak  diantara  2  benua  yaitu  benua  Asia  dan  Australia.

      Selain  itu,  Indonesia  terletak  diantara  2  samudera  yaitu

      Samudera Hindia dan Samudera Pasifik.

      keragaman budaya yang kita miliki terdapat manfaat dalam


      kehidupan  sehari-hari  baik  di  lingkungan  keluarga,  satuan

      pendidikan, maupun di masyarakat










































                                                                                                               41
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55