Page 28 - E-Modul Matematika STEM_Oleh Laili Fayza Ramadini
P. 28

Persamaan  linear  satu  variabel  adalah  suatu  persamaan



                                  operasi aljabar yang memiliki satu jenis variabel.


                               Misal x + 5 = 6, variabelnya adalah x.






                                  Persamaan  linear  dua  variabel  adalah  suatu  persamaan



                                  operasi aljabar yang memiliki dua jenis variabel.


                               Misal 3x - y = 5, variabelnya adalah x dan y.







                                  Sistem  persamaan  linear  dua  variabel  (SPLDV)  adalah



                                  sistem  yang  memiliki  dua  persamaan  operasi  aljabar


                                  dengan  dua  jenis  variabel  dan  memiliki  himpunan


                                  penyelesaian  yang  memenuhi  kedua  persamaan  linear



                                  dua variabel tersebut.
   23   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33