Page 78 - E-MODUL GELOMBANG BUNYI DAN CAHAYA SMA KELAS XI FIX (6)
P. 78
H. Kegiatan Pmbelajaran
Pertemuan I
Tahap Langkah Kegiatan Alokasi Waktu
Pendahuluan 1. Memberi salam, mengarahkan peserta didik berdoa dan
menanyakan kabar peserta didik
2. Memeriksa Kesiapan peserta didik dalam mengikuti
pelajaran
3. Mengecek kehadiran peserta didik 10 Menit
4. Menyampaikan tujuan pembelajaran
5. Peserta didik dibagi dalam kelompok belajar kecil
6. Guru membagikan LKPD
Kegiatan Inti
Sitaks CTL
1. Memberikan beberapa pertanyaan terkait pengalaman dan
Konstruktivisme pengetahuan yang dimiliki peserta didik tentang fenomena
(constructivism) gelombang bunyi dalam kehidupan sehari-hari
a. Mengapa telepon yang disetel dalam mode getar, selain bergetar
telpon juga berbunyi, darimana bunyi dering telpon berasal?
b. Mengapa kamu bisa mendengar suara orang yang berteriak di
atas gunung padahal posisi kamu berjarak jauh
c. Mengapa kamu bisa medengar suara burung berkicau padahal
posisi jauh dengan burung
Menemukan Mengamati 25 Menit
(Inquiry) 2. Peserta didik menyimak video yang diberikan guru tentang
perambatan bunyi di berbagai medium
Menanya
3. Peserta didik membuat pertanyaan dari hasil video yang
ditonton
Mengajukan Hipotesis
4. Peserta didik membuat jawaban atau dugaan sementara untuk
pertanyaan yang diajukan
Pengumpulan Data
73