Page 117 - KelasIX IPA BS Sem2.pdf
P. 117
maka proses tersebut dikendalikan oleh Acetobater acetii. Mekanisme
antara kerja seperti di atas disebut sinergisme glukosa menjadi alkohol.
Proses perubahan ini terjadi karena adanya kerja enzim-enzim pada
sel ragi yang dihasilkan oleh mikroorganisme. Proses fermentasi tape
memanfaatkan respirasi anaerob pada mikroorganisme (pernapasan
yang tidak membutuhkan oksigen). Selain pembuatan tape, banyak
sekali makanan atau minuman yang merupakan produk dari
bioteknologi. Coba kamu cari tahu makanan apa saja yang menerapkan
prinsip bioteknologi dalam proses pembuatannya. Kamu dapat
memperoleh informasinya dari berbagai sumber, seperti dari internet,
buku-buku pengayaan di perpustakaan, atau orang-orang yang tahu
tentang hal ini di sekitarmu.
Ayo, Kita Cari Tahu
Ada banyak bahan pangan yang memanfaatkan bioteknologi
dalam kehidupan sehari-hari. Coba kamu cari, makanan atau
PLQXPDQ \DQJ PHUXSDNDQ SURGXN ELRWHNQRORJL GDQ LGHQWL¿NDVLODK
mikroorganisme yang berperan dalam produksi makanan atau
minuman tersebut. Tulislah pada tabel di bawah ini hasil observasi
GDQ LGHQWL¿NDVL \DQJ WHODK NDPX ODNXNDQ
Jenis Bahan Bahan yang Mikroorganisme yang
No.
Pangan Dipakai Berperan
1. Tempe Kedelai Rhizopus oryzae
Bertanyalah pada orang tua atau orang-orang di sekitarmu
ketika melakukan observasi!
Lakukan observasi dengan teliti dan catatlah hasil observasimu
dengan rinci dan benar!
Ilmu Pengetahuan Alam 99
Di unduh dari : Bukupaket.com