Page 65 - Seni Budaya kls 8
P. 65

•  Bagilah anggota kelasmu menjadi  4 kelompok.
                         •  Pilihlah seorang ketua  sebagai moderator dan seorang sekretaris untuk
                           mencatat hasil diskusi.
                         •  Gunakan tabel yang tersedia dan boleh menambahkan kolom bila
                           diperlukan.




                       1.  Setelah kamu berdiskusi berdasarkan hasil mengamati teknik dan gaya
                          memainkan alat musik tradisional dari berbagai sumber, bacalah konsep
                          tentang alat musik tradisional beserta unsur pendukungnya.
                       2.  Kamu dapat memperkaya dengan mencari materi dari sumber belajar lainnya



                    A. Jenis Musik Tradisi Indonesia

                       Musik  merupakan  bahasa  uni-
                    versal. Melalui musik orang da pat
                    mengekspresikan  perasaan.  Musik
                    tersusun atas kata, nada, dan melodi
                    yang  terangkum  menjadi  satu.
                    Bahasa mu sik dapat di pahami lintas
                    budaya, agama, suku ras, dan juga
                    kelas sosial.
                       Melalui  musik  segala  jenis
                    perbedaan  dapat  di sa tu kan.  Pada
                    pra ktiknya, musikalitas  seseorang
                    ber be da- be da. Per bedaan ini di-

                    se bab kan  oleh  faktor  in ter n al  dan   Sumber:Kemdikbud, 2014
                                                    Gambar 4.4 Perangkat alat musik Tradisional Sunda
                    juga eskter nal. Secara internal, mu- yang disebut Rampak Gendang.


                    si k a li tas  di p e ngaru hi  oleh  bakat



                    dalam di ri nya, sedangkan fak tor eksternal lebih di  tentu kan oleh



                    ke su ka an atau kegemaran dan ling ku ngan tempat tinggal.
                     Kegiatan
                     •  Mencari  dan  mendapatkan  partitur  musik  tradisi,  selama
                        ini musik tradisi Indonesia disampaikan melalui guru, pe la tih
                        dan nyantri pada tokoh musik yang ada.
                     •  Mencari penulisan partitur atau teks musik yang nyata dan
                        baku



                     •  Mengidentifikasi  pemain  dan  tokoh  musik  tentang  ke pe ka an
                        musikal  hidup  kebersamaan,  ekspresi  dan  keterampilan
                        dalam mempertunjukkan karya  dari berbagai daerah.

                                                                                                  57
                                                                          Seni Budaya
   60   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70