Page 96 - AKIDAH AKHLAK_revisi Kls 7
P. 96

Amati dan perhatikan gambar berikut!













                         Islam25nabi.blogspot.com                           Galamedia.pikiran-rakyat.com








               Buatlah komentar dan pertanyaan pada gambar  yang kalian amati!

                  No      Tentang                            Pertanyaan

                1.      Bagaimana     Bagaimana seorang Nabi Sulaiman As. bisa berbicara dengan
                                      semut?
                2.      Apakah        Apakah bentuk-bentuk mu’jizat Nabi Sulaiman As. ?

                3.      ...........    .................................................................................................................
                                       .................................................................................................................









               A. Keteladanan Nabi Sulaiman As.
               Nabi  Sulaiman  bin  Dawud  adalah  satu-satunya  Nabi  sekaligus  raja  yang  memperoleh
               keistimewaan  dari  Allah  Swt,  sehingga  bisa  memahami  bahasa  binatang.  Dia  bisa  bicara
               dengan burung Hud Hud dan juga boleh memahami bahasa semut. Dalam Al-Quran surah An
               Naml, ayat 18-26 adalah contoh dari sebahagian ayat yang menceritakan akan keistimewaan
               Nabi yang sangat kaya raya ini. Firman Allah,







               84                                                 AKIDAH AKHLAK MADRASAH TSANAWIYAH KELAS VII
   91   92   93   94   95   96   97   98   99   100   101